Business

blog sepi pengunjung

Blog Sepi Pengunjung? Ini 7 Trik Rahasia Mengatasinya!

Blog Sepi Pengunjung – Bro, kenapa blog gue sepi pengunjung, ya? Nggak kayak blog Lu, yang rame dan seru banget. Saya sering mendapatkan pertanyaan sekaligus pernyataan seperti itu. Yah, mirip-mirip kayak gitu, lah. Intinya, selalu mengeluhkan dengan blognya yang sepi pengunjung, minim komentar, dan merasa tidak bersemangat untuk ngeblog lagi bersebab rasanya percuma juga ngeblog. […]

Blog Sepi Pengunjung? Ini 7 Trik Rahasia Mengatasinya! Read More »

UKM Naik Kelas: Usaha Kecil Miliaran!

Transformasi selalu dibutuhkan. Agar tetap relevan dengan zaman. Agar tetap bisa terus berlari di depan para pesaing yang lebih gesit dan lebih lapar kesuksesan. Agar perubahan-perubahan di era yang ‘semuanya bergerak sangat cepat’ ini tak menggilas habis namun mengukuhkan eksistensi. Inti dari transoformasi adalah bagaimana perusahaan membuat langkah-langkah brilian untuk membuat perusahaan tetap relevan dengan

UKM Naik Kelas: Usaha Kecil Miliaran! Read More »

Pemasaran UKM dengan Minim Biaya, Mungkin Nggak?

Dengan terbatasnya anggaran marketing yang dimiliki UKM, bukan berarti menjadikan usaha kecil kalah dengan usaha skala besar. Untuk itu agar dan untuk bisa naik kelas, UKM harus lebih kreatif dengan anggaran biaya yang minim untuk menghasilkan strategi pemasaran yang tepat. Berikut beberapa cara untuk mengoptimalkan pemasaran dengan anggaran terbatas: Bekerjasama dengan pengusaha atau rekan Anda

Pemasaran UKM dengan Minim Biaya, Mungkin Nggak? Read More »

Bisakah Uang Membeli Kebahagiaan?

Bisakah Uang Membeli Kebahagiaan?

Bisakah Uang Membeli Kebahagiaan? – Ternyata, penelitian modern bahkan memutuskan satu perkara penting: layaknya barang, kebahagiaan bisa kita dapatkan dengan uang. Pada tahun 2016, Universitas Cambridge mengadakan penelitian untuk mencari relevansi antara kebahagiaan dan uang. Dan hasilnya memang mengejutkan: uang ternyata dapat dikorelasikan dengan kebahagiaan. Akan tetapi, dengan satu syarat, sebagaimana hasil penelitian itu mereka

Bisakah Uang Membeli Kebahagiaan? Read More »

Building a Meaningful Startup Karya Brilliant Yotenega

Dalam sebuah grup WhatsApp bertajuk Startup Founder besutan Mas Moffy, ada yang nyeletuk yang intinya begini: “Bila ingin membangun startup, jangan kebanyakan membaca berita pendanaan yang gilaan-gilaan di Tech In Asia ataupun Daily Social, Itu hanya akan membuatmu terlalu fokus pada hip, dan lupa pada tujuan awalmu: mengapa harus membangun startup tersebut.” Dan nahasnya, apa

Building a Meaningful Startup Karya Brilliant Yotenega Read More »

error: Maaf, konten terlindungi. Tidak untuk disebarkan tanpa izin.