January 2, 2025

Mengakrabi Keikhlasan

Mengakrabi Keikhlasan

Keikhlasan adalah fondasi terdasar. Syarat diterimanya amal shalih adalah ikhlas. Ini penting, karena esensi taqarrub ada di sini. “Padahal mereka tidak disuruh kecuali supaya menyembah Allah dengan memurnikan ketaatan kepada-Nya dalam (menjalankan) agama yang lurus.” (Al-Bayyinah [98]: 5) “Baiknya amal itu tergantung pada baiknya hati, sedangkan baiknya hati tergantung pada baiknya niat. Barangsiapa melakukan amal […]

Mengakrabi Keikhlasan Read More ยป

merawat jiwa imani tetap meninggi

Merawat Jiwa Imani Tetap Meninggi

Asmahah bin Ajbar mempunyai seorang paman yang sebapak dengan ayahnya, yang memiliki dua belas orang anak laki-laki. Dikarenakan intrik kerajaan, dibunuhlah ayah dari Asmahah yang merupakan raja saat itu. Karena Asmahah saat itu masih kecil, diangkatlah pamannya untuk menjadi raja. Asmahah pun kemudian diasuh sendiri oleh pamannya. Tapi, Asmahah tumbuh sebagai seorang yang cerdas, berkepribadian

Merawat Jiwa Imani Tetap Meninggi Read More ยป

error: Maaf, konten terlindungi. Tidak untuk disebarkan tanpa izin.